Detail Cantuman
Pencarian Spesifik
Text
KARYA TULIS ILMIAH "GAMBARAN TINGKAT KECEMASAN PADA PASIEN DENGAN KANKER PAYUDARA DI RSU SANTO ANTONIUS PONTIANAK"
Latar Belakang: Kanker payudara merupakan kondisi penyakit akhir yang
ditandai oleh keadaan dimana seseorang mengalami penyakit atau kondisi
kesehatan yang tidak memiliki harapan kesembuhan dan berkembang menuju
kematian. Dampak psikologis dari kanker payudara sering kali mencakup
kecemasan.
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi gambaran tingkat
kecemasan pada pasien yang menderita kanker payudara di Rumah Sakit Umum
Santo Antonius Pontianak pada tahun 2024.
Metode:penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan strategi penelitian
studi kasus. Pengambilan data melelui wawancara,observasi dan dokumentasi
dengan melibatkan 2 responden.
Hasil: penelitian menunjukkan bahwa tingkat kecemasan pada pasien kanker
payudara di RSU Santo Antonius Pontianak,dikategorikan sebagai kecemasan
ringan pada 1 responden, dan kecemasan berat pada 1 responden.
Kesimpulan: Berdasarkan penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa terdapat
tingkat kecemasan ringan dan berat pada pasien penderita kanker payudara di
RSU Santo Antonius Pontianak.
Ketersediaan
P07658S | Perpustakaan Kampus II (Pontianak) | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
-
|
Penerbit | Unika St. Agustinus Hippo : Pontianak., 2024 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
online resource
|
Edisi |
-
|
Subjek |
-
|
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
AGNES YETI
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain