Detail Cantuman
Pencarian Spesifik
Textbook
Buku Ajar Geometri Transformasi
Buku Ajar Geometri Transformasi ini secara umum menyajikan definisi, teorema, contoh soal, dan latihan soal pada akhir bab. Bahasan dalam buku ini meliputi pengantar geometri tentang bidang euclide, transformasi dan sifat-sifatnya, pencerminan (refleksi), geseran (translasi), putaran (rotasi), isometri, kesebangunan (similaritas) pada bidang datar dan transformasinya, dan afinitas. Selain materi berupa definisi dan teorema, buku ini disertai pula contoh soal untuk membantu pembaca menanamkan ide-ide atau konsep-konsep yang telah dipelajari dan dalam penerapannya melalui latihan-latihan soal yang disajikan pada akhir bab.
Ketersediaan
USA04133S | 516 FAT b | Perpustakaan Kampus Utama (Ngabang) | Tersedia |
USA04134S | 516 FAT b | Perpustakaan Kampus Utama (Ngabang) | Tersedia |
USA04135S | 516 FAT b | Perpustakaan Kampus Utama (Ngabang) | Tersedia |
USA04136S | 516 FAT b | Perpustakaan Kampus Utama (Ngabang) | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
516 FAT b
|
Penerbit | PT Refika Aditama : Bandung., 2022 |
Deskripsi Fisik |
156 hlm: Ilus; 25 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9786236232712
|
Klasifikasi |
516
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Ed. 1, Cet. 1
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
FATQURHOHMAN
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain